Jalin Ukhuwah Lewat Kreativitas, Remaja Agam Gelar Semarak Ramadhan -->
close
Pojok Seni
18 June 2016, 6/18/2016 10:09:00 PM WIB
Terbaru 2016-06-18T15:09:39Z
eventMedia Patner

Jalin Ukhuwah Lewat Kreativitas, Remaja Agam Gelar Semarak Ramadhan

Advertisement

pojokseni.com - Ikatan Remaja Masjid Kepalo Koto bersama mahasiswa IAIN Bukittinggi menggelar acara Semarak Ramadhan. 

Acara ini bertujuan untuk menjalin Ukhuwah melalui kreativitas, ketangkasan dan pengetahuan yang bernuansa Islami. Acara ini juga digelar dalam rangka memeriahkan Bulan Suci Ramadhan tahun ini.

Informasi terhimpun pojokseni.com, acara ini akan di gelar di MDA Ketaping, Nagari Lawang, Kecamatan Matur, Kabupaten Agam. Acara ini dibuka pada hari Sabtu (18/6/2016) pukul 22.00 WIB. 

Persiapan acara Semarak Ramadhan, di Agam, Sumatera Barat 
"Acara ini dibuka oleh Wali Nagari Lawang dan digelar selama dua hari, yakni Sabtu dan Minggu (18 - 19 Juni 2016)," kata Ketua Panitia, Robi Eka Saputra pada pojokseni.com.

Beberapa cabang acara dihelat dalam kegiatan ini antara lain Teater Islami yang digagas oleh Desriyanto, Religi Kontes yang digagas oleh Dwi Afrido dan Tebak Kata yang digagas oleh Fani Aulia Putri.

"Dengan kegiatan ini, kita berharap dapat mempererat tali silaturahmi dan ukhwuha Islamiah dalam kreativitas, ketangkasan dan pengetahuan yang bernuansa Islami," pungkas Robi. (ikhsan/pojokseni.com)

Data Kegiatan Semarak Ramadhan

Ketua : Robi Eka Saputra
Sekretaris :  Vanny Anggraini
Bendahara : Fitria Khairunisa

Dewan Acara 
- M. Fadli - Willy Ananda
- Muhamad Ridwan - Ihsani Mazelfi

Divisi Cabang Lomba Tebak Kata
- Fani Alria Putri - Dheanty Yonia Putri
- Putri Khairunisa - Rahmat Sucaesar Syahda

Divisi Cabang Lomba Religi Contest
- Dwi Afrido Fazri - Edo Alria Putra

Divisi Cabang Lomba Drama
- Desrianto - M. Nur Fazri Syahil

Divisi Humas
- Tri Wahyu Illahi  - Antoni Shancess
- Della Septiani Dewi - Helfi Yani
- Nisfa Maufida 

Divisi Konsumsi
- Chelsy Mazelfi - Halimatun Sa'diyah
- Feni Yuliani - M. Reza Pradana
- Chintia Fadilla - Andina Salsabila
- Nila Oktavia 

Divisi Danus
- Okky Saputra - Elma Yanti
-  Ari Dinata - Defani Trilia Fitri
- M. Rayhan Hadri - Naufalino Fitra Andika
- Nafisah Putri Effendi

Divisi Perlengkapan
- Risko Septri Lukthi - Fitra Harianto
- Desia Andrian Nazli - Abdul Karim
- Sihray Ihrom - Mitra Dwi Yanda P.
- Adiwal Putra - Wino Saputra
- Adrian - M. Lutfi

Ads