Advertisement
Cak Roin |
Dalam pemungutan suara, yang digelar di Pendopo Putri Mijil, Jalan Wahid Hasyim, Gresik tersebut Cak Roin mendapatkan 20 suara, mengungguli calon kedua Bagus Sasmito dengan 16 suara dan Abizar Purnama dengan 14 suara. Terpilihnya Cak Roin diharapkan dapat menghidupkan kembali Dewan Kesenian Gresik yang telah lama vakum, beberapa tahun sebelumnya. diharapkan dapat.
Lewat sambutannya, setelah terpilih sebagai ketua, Cak Roin berharap agar seniman Gresik harus menjadi pemberani, demi kebaikan bersama.
“Semoga kita tidak menjadi tikus atau apapun. Kita harus menjadi pemberani demi kebaikan DKG,” ungkap Cak Roin. (ai/pojokseni)