Selamat Datang di Bumi (Bagian II) -->
close
Pojok Seni
07 October 2015, 10/07/2015 11:29:00 PM WIB
Terbaru 2015-10-07T16:29:27Z

Selamat Datang di Bumi (Bagian II)

Advertisement

Karikatur Satir Tentang Kehidupan Sosial Saat ini


pojokseni.com - Masih berbentuk karikatur satire, kali ini ada delapan gambar yang dikumpulkan tim pojokseni dari berbagai sumber. Gambar-gambar tersebut, lagi-lagi mengkritisi kehidupan sosial manusia di dunia saat ini. Mana diantara gambar-gambar berikut yang menurut anda menggambarkan keadaan dunia? (Jangan lupa baca juga : Selamat Datang di Bumi Bagian I)

1. Manusia saat ini kebanyakan mencari selamat sendiri, sedangkan merusak 'kapal induk'


2. Ini Bukti bahwa manusia tidak akan pernah puas dengan apa yang dimilikinya.


3. Dengan bantuan 'Uang' segala cita-cita dan perjalanan karir anda akan lebih mudah


4. Manusia akan terus mengejar uang dan harta, hingga ajal tiba.


5. Kadang, anda sering menyelamatkan seseorang yang nantinya malah akan membunuh anda pelan-pelan


6. Zaman sekarang adalah ketika karya, atau kesedihan atau kemiskinan 'hanya' mendapat like dan share di media sosial


7. Apakah anda salah satu dari orang-orang yang terjerat, candu dan terikat oleh gadget?


8. Ketika membantu harus selalu dipertunjukkan pada khalayak, kita menyebutnya 'pencitraan'


Jadi menurut anda, mana yang paling menggambarkan situasi negara kita saat ini?

Follow twitter kami @pojokseni atau like FB page kami " pojokseni.com untuk informasi menarik lainnya.

Ads